Detail Informasi

Pembahasan Usulan Validasi

Tim aplikasi dan Sekretariat melakukan pembahasan soal bagaimana usulan bisa tercatat dan terkirim dengan kualitas data yang lebih baik. Untuk rapat ini menghasilkan kesimpulan untuk memberikan validasi setiap usulan reses anggota. Dengan ini maka data yang terkirim akan lebih lengkap dan valid.

61